Senin, 04 Februari 2013

Inilah Ekspresi 'Gaptek' Pertama Kali Menggunakan BlackBerry 10

BlackBerry Z10 adalah smartphone angkatan pertama platform BlackBerry 10. Smartphone ini juga pertama kalinya BlackBerry dihadirkan dalam versi full touch screen. Lalu, bagaimana kesan orang pertama kali menggunakan perangkat powerful ini?
Mashable, Rabu (30/1/2013) lalu telah merilis sebuah video bagaimana ekspresi orang ketika pertama kali menggunakan BlackBerry Z10. Meskipun tampilannya hampir mirip dengan iPhone dan perangkat Android, nyatanya smartphone tersebut memiliki kontrol dan navigasi yang berbeda. Terutama tidak ada tombol 'home' di bagian body maupun layar.
Mengusung interface bersifat gesture-based, BlackBerry Z10 hanya bisa 'dikendalikan' dengan menyapukan jari di atas layarnya secara spesifik, baik membuka kunci (unlocking), membuka email, me-minimize aplikasi, hingga kembali ke home screen.
Dengan perbedaan itu, tak heran lima orang yang dihadirkan dalam video tersebut terlihat kebingungan ketika menggunakan BlackBerry Z10. Ketika masing-masing diperintah untuk unlocking saja, dibutuhkan waktu beberapa detik. 
Meskipun terlihat kebingungan, tersirat sebuak ekspresi terkesima dengan adanya tampilan dan navigasi yang berbeda dari BlackBerry Z10. Akankah smartphone ini bakal disambut baik di pasar smartphone? (CW)
BlackBerry Z10 adalah smartphone angkatan pertama platform BlackBerry 10. Smartphone ini juga pertama kalinya BlackBerry dihadirkan dalam versi full touch screen. Lalu, bagaimana kesan orang ketika pertama kali menggunakan perangkat powerful ini?
Mashable, Rabu (30/1/2013) lalu telah merilis sebuah video yang menjawab pertanyaan di atas. Meskipun tampilannya hampir mirip dengan iPhone dan perangkat Android, nyatanya smartphone tersebut memiliki kontrol dan navigasi yang berbeda. Terutama tidak ada tombol 'home' di bagian body maupun layar.
Mengusung interface bersifat gesture-based, BlackBerry Z10 hanya bisa 'dikendalikan' dengan menyapukan jari di atas layarnya secara spesifik, baik membuka kunci (unlocking), membuka email, me-minimize aplikasi, hingga kembali ke home screen.
Dengan perbedaan itu, tak heran lima orang yang dihadirkan dalam video tersebut terlihat kebingungan ketika menggunakan BlackBerry Z10. Ketika masing-masing diperintah untuk unlocking saja, dibutuhkan waktu beberapa detik. 
Meskipun terlihat kebingungan, tersirat sebuak ekspresi terkesima dengan adanya tampilan dan navigasi yang berbeda dari BlackBerry Z10. Akankah dengan segala perbedaan yang ada smartphone ini bakal disambut baik di pasar dunia?


Tidak ada komentar:

Link Banner Sobat
Sharing About SEO and Blog | Sharing SEO
djambi-koha
icLo80.com
 ahmad-adzan.blogspot.com
ads

DUNIA AHMAD FKI
HackMadxxx
trik yuwie
ayam sakit, dan cerita bodohnya
Edotz dan Catatan gak mutu
bharockisme
Bizwud Rendezvous
restana banner